Cara Merubah Bahasa di Handphone Android

Cara Merubah Bahasa di Handphone Android - Hallo sahabat Trik Aplikasi Android Terlengkap Terpercaya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Merubah Bahasa di Handphone Android, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Tips Android, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Merubah Bahasa di Handphone Android
link : Cara Merubah Bahasa di Handphone Android

Baca juga


Cara Merubah Bahasa di Handphone Android

Cara Merubah Bahasa di Android. Jika anda mempunyai handpone Android dan di pengaturannya masih menggunakan Bahasa Inggris dan anda ingin merubahnya menjadi bahasa Indonesia atau sebaliknya yaitu dari Bahasa Indonesia ke Bahasa Inggris maka anda mengunjungi posting yang tepat karena pada artiket kali ini saya akan membahasa tentang cara merubah bahasa di Android, meskipun bagi sebagian orang apalagi yang sudah lama memegang atau memainkan HP dengan OS Android tentunya cara ini tidak terlalu berguna karena sudah lumum dan dasar sekali karena hanya tinggal masuk ke settingan lalu ganti bahasa.

Jika pada tulisan terdahulu saya membahas yang masih berhubungan dengan Android yaitu mengenai cara memasang BBM di Android dan tentunya anda juga bisa mengunjungi posting saya terdahulu tersebut jika anda pengguna baru yang belum terpasang BBM di smartphone anda, untuk lebih jelasnya mengenai cara merubah bahasa di Android berikut langkah-langkah yang bisa anda ikuti.

  • Pertama silahkan anda pilih Apps seperti yang saya beri panah merah pada gambar di bawah ini.
Cara Merubah Bahasa di Android
  • Selanjutnya pada tampilan baru silahkan anda pilih settings seperti pada tampilan berikut.
Cara Merubah Bahasa di Android
  • Pada tahap berikutnya akan ada tampilan baru dan silahkan anda scroll mosuse ke bawah lalu pilih Language and Input seperti pada tampilan berikut.
Cara Merubah Bahasa di Android
  • Selanjutnya anda pilih Language seperti pada tampilan di bawah ini.
Cara Merubah Bahasa di Android
  • Kemudian pada tahap selanjutnya pilih bahasa yang sesuai dengan keinginan anda, sebagai contoh saya akan merubah format dari Bahasa Inggris ke Bahasa Indonesia.
Cara Merubah Bahasa di Android
  • Apabila tahapan-tahapan di atas sudah anda ikuti dan anda terapkan maka dengan begitu anda sudah berhasi mengubah Bahasa pada smartphone Android anda.

    Jika saat anda membeli smartphone Android yang sudah ter setting dengan bahasa Inggris tentunya merasa kesulitan jika penguasaan bahasa Inggris anda masih terbatas seperti saya dan solusi nya tentu saja merubah bahasa tersebut menjadi bahsa Indonesia agar dapat lebih mudah digunakan.


    Demikianlah Artikel Cara Merubah Bahasa di Handphone Android

    Sekianlah artikel Cara Merubah Bahasa di Handphone Android kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Cara Merubah Bahasa di Handphone Android dengan alamat link https://trik-aplikasi-android.blogspot.com/2014/04/cara-merubah-bahasa-di-handphone-android.html

    0 Response to "Cara Merubah Bahasa di Handphone Android"

    Posting Komentar