Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone

Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone - Hallo sahabat Trik Aplikasi Android Terlengkap Terpercaya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aplikasi Android, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone
link : Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone

Baca juga


Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone

Android-hijau™ – Saat ini sudah sangat banyak toko online yang bermunculan di indonesia. Beberapa toko online tersebut antara lain seperti Tokopedia, Lazada, Bukalapak, Shopee, Blibli, Blanja, MatahariMall, eBay, Amazon, dan masih banyak lagi. Toko online tersebut ada dari luar negeri dan ada yang dari dalam negeri. Semua toko online tersebut memiliki kelebihan dan kekurangan baik dari pelayanan ataupun hal lainnya. Metode pembayaran nya juga berbeda - beda. Beberapa toko online tersebut ada yang mendukung pembayaran via paypal, ada yang menggunakan pembayaran via indomaret, menggunakan kartu kredit, sampai yang menggunakan metode pembayaran Cash On Delivery (COD/bayar di tempat).

Berbicara seputar toko online yang ada di indonesia , pada artikel kali ini kami akan membahas seputar layanan toko online Shopee. Shopee merupakan salah satu layanan toko online yang sudah lama temani indonesia. Banyak sekali produk yang di perjualkan Shopee. Dari mulai produk smartphone, laptop, komputer, jam tangan, sampai produk kecantikan. Yang membuat toko online Shopee ini lebih menarik dari lain nya yakni jasa gratis ongkir. Jadi dengan Shopee sobat juga dapat membeli produk dengan jasa gratis ongkir. Sehingga sobat tidak perlu memikirkan biaya ongkir atau ongkos kiriman yang biasanya berharga 1%-2% dari harga penjualan barang. Oiya seperti pada postingan kali ini , Disini kami bukan membahas seputar membeli produk di Shopee. Karena berhubungan beberapa hari lalu kami sudah membahas hal tersebut. Maka seperti janji kami sebelumnya , disini kami juga akan membahas Cara Menjual Barang di Toko Online Shopee. Jadi tidak hanya dapat membeli produk , kita juga dapat menjual produk di Shopee. Bagi sobat yang ingin menjual produk/barang lewat jasa toko online Shopee. Berikut ini beberapa Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone.


Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone


Sebenarnya untuk menjual barang/produk di Shopee ada 2 cara yakni bisa lewat situs website resmi nya langsung yakni shopee.co.id , dan bisa juga lewat aplikasi Shopee mobile. Disini kami hanya membagi kan cara menjual barang/produk via aplikasi Shopee mobile. Khusus nya untuk pengguna smartphone android. Oke dari pada berlama - lama lagi , Berikut ini dia caranya.

1. Silahkan download dan install aplikasi Shopee di smartphone android


2. Setelah aplikasi Shopee sudah terinstall di smartphone android, Kemudian bukalah aplikasi Shopee tersebut. Silahkan sobat daftar menjadi anggota Shopee terlebih dahulu. Dan jangan lupa gunakan alamat email yang masih aktif

3. Jika sobat sudah terdaftar dan login di Shopee, Selanjutnya silahkan sobat buka menu utama pada aplikasi Shopee

Menjual Produk/Barang via Aplikasi Shopee

Pilih menu Saya

4. Untuk menjual produk/barang silahkan pilih "Tambah Produk Baru"

Menjual Produk/Barang via Aplikasi Shopee

5. Masukan gambar mengenai produk/barang yang sobat jual

Menjual Produk/Barang via Aplikasi Shopee

6. Kemudian isi keterangan seputar produk/barang yang ingin di jual

Menjual Produk/Barang via Aplikasi Shopee

7. Jika semua keterangan sudah di isi, Selanjutnya pilih Ceklis di sudut kanan atas

Menjual Produk/Barang via Aplikasi Shopee

8. Selesai , sobat sudah berhasil menjual produk/barang yang ingin sobat jual. Untuk melihatnya silahkan ke menu Saya , dan geser ke bawah maka produk yang baru sobat jual akan muncul

Menjual Produk/Barang via Aplikasi Shopee

9. Dan berikut ini hasil produk/barang yang berhasil di jual via Shopee

Menjual Produk/Barang via Aplikasi Shopee

Demikian lah postingan Android-hijau™ yang sederhana ini mengenai "Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone". Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua khususnya pengguna smartphone android. Jika sobat ingin membagi artikel ini berarti sobat telah membalas jerih payah kami membuat artikel ini. Silahkan Share di sosial media jika bermanfaat atau sobat bisa membaca artikel kami lainnya tentang Cara Membeli/Berbelanja Online Lewat Aplikasi Shopee Smartphone Android




Demikianlah Artikel Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone

Sekianlah artikel Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone dengan alamat link https://trik-aplikasi-android.blogspot.com/2018/03/cara-menjual-barangproduk-via-aplikasi.html

0 Response to "Cara Menjual Barang/Produk via Aplikasi Shopee Smartphone"

Posting Komentar